-->

Soal UAS Semester 1 PJOK kls 1 SD


Soal UAS PJOK Kelas 1 SD Semester 1 / Ganjil - Soal UAS mata pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK) ini merupakan naskah soal berikutnya yang Kang Abiey buat untuk menambah sumber referensi soal yang nantinya bisa dimanfaatkan oleh temen-temen guru kelas 1 SD untuk persiapan pra UAS ganjil mendatang.

Berikut silahkan dilihat butir soal UAS PJOK kelas 1 SD yang terdiri dari soal jenis pilihan ganda, dan soal isian / uraian.













PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) I
TAHUN PELAJARAN 2019/2020
Mata Pelajaran         : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan
Kelas                          : I (Satu)

Hari/Tanggal             :________________
Waktu                         : 90  Menit
 I.       Berilah tanda silang(x) pada pilihan jawaban a, b, c atau d, di depan   jawaban yang paling tepat !
1.    Pandangan kita ketika berjalan harus lurus.....
a.    Bungkuk 
b.    Kedepan
c.    Kebelakang
2.    Pandangan mata saat berjalan adalah …
a.    Ke depan
b.    Ke samping
c.    Ke atas
3.    Olahraga membuat badan kita menjadi …
a.    Sakit
b.    Lelah
c.    Sehat




4.    Melompat dilakukan dengan tumpuan …
a.    Satu kaki
b.    Kedua lutut
c.    Kedua kaki
5.    Lompatan yang jauh harus dilakukan dengan …
a.    Lemah
b.    Biasa

c.    Kuat

  
soal uts penjaskes kelas 1 sd semester 1 2017

soal uts pjok kelas 1 sd semester 1 k13

contoh soal uts pjok kelas 1 sd semester 1

soal pjok kelas 1 semester 1 k13

soal uas penjaskes kelas 1 sd kurikulum 2013

soal uts penjaskes kelas 1 semester 2 dan kunci jawaban

soal pjok kelas 1 tema 3

soal pjok kelas 1 tema 1 kurikulum 2013



baca juga : 

Soal Ulangan Penjas Kls 1 dan Kunci Jawabannya

  II.       Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat dan benar!
1.     Lari Zig-zag disebut juga lari.......
2.    Gerak lokomotor adalah ..…
3.    Saat melakukan gerakan melompat kita harus menekuk ….
   III.  Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan tepat!
1.    Apa yang dimaksud dengan berlari?
Jawab:___________________________________________________________
2.    Bagaiman pandangan kita ketika berlari?
Jawab: ___________________________________________________________








      I.                      I. Berilah tanda silang(x) pada pilihan jawaban a, b, c atau d, di depan   jawaban
  yang paling tepat !
1.    Contoh gerakan nonlokomotor adalah …
a.      Berlari
b.      Berjalan
c.      Mengayun
2.    Apabila kita tidak hati-hati saat berolahraga akan mengalami …
a.      Lelah
b.      Mengantuk
c.      Cedera
3.    Manfaat bermain bola berantai ialahmelatih …
a.      Kelenturan
b.      Kekuatan
c.      Kelincahan
4.    Posisi badan harus … ketika memindahkan bola dari bawah
a.      Melengkung
b.      Tegak
c.      Membungkuk
5.    Posisi kaki ketika memindahkan
    II.                II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat dan benar!
1.    Kedua lengan saat memutar dari depan ke belakang harus …
2.    Posisi kaki ketika memindahkan bola ke samping adalah ….
3.    Sikap badan ketika memindahkan bola dari atas adalah ….
   III.             III.Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan tepat!
1.    Apa yang dimaksud gerak non lokomotor ?
Jawab :________________________________________________________

2.    Sebutkan 2 contoh gerak non lokomotor !
Jawab :________________________________________________________

0 Response to "Soal UAS Semester 1 PJOK kls 1 SD"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel